Bimbingan teknis publikasi ilmiah dan karya inovatif dalam rangka penilaian angka kredit untuk guru SD tingkat Nasional dilaksanakan di Golden View Hotel Batam. Kegiatan Bimbingan Teknis Publikasi Ilmiah dan Karya Inovatif (Bimtek PIKI) bertujuan
|
Golden View Hotel |
- Meningkatkan kemampuan guru SD dalam
bidang Publikasi Ilmiah diantaranya dengan cara membuat karya tulis berupa
laporan hasil penelitian, membuat makalah, membuat artikel ilmuah popular, dan
sejenisnya.
- Meningkatkan kemampuan guru SD dalam
bidang Karya Inovarif, diantaranya dengan cara membantu dan memotivasi guru menemukan teknologi tepat guna,
menemukan/menciptakan karya seni, dan sejenisnya;
- Meningkatkan kemampuan guru SD dalam
bidang Publikasi Ilmuah dan Karya Inovatif dalam rangka membantu guru
mengusulkan kenaikan jabatan setingkat lebih tinggi dengan memenuhi persyaratan
angka kredit yang telah ditetapkan.
|
Tempat Pertemuan Bimtek |
Sasaran peserta Bimtek
Publikasi Ilmiah dan Karya Inovatif dalam rangka PAK untuk guru SD adalah 220
peserta yang terdiri dari unsur guru SD dari Kabupaten/Kota se-Indonesia.
|
Lantai 2 Golden View Hotel |
Hasil yang
diharapkan dari pelaksanaan kegiatan ini, yaitu adanya 220 peserta Bimtek yang
dapat:
|
Golden View Hotel |
|
Lantai 2 Golden View Hotel |
- Memahami dna menguasaisubstansi Bimtek
Publikasi Ilmiah dan Karya Inovatif dalam rangka PAK untuk guru SD
- Meningkatkan kemampuan dalam bidang
Publikasi Ilmiah dan Karya Inovatif;
- Melaksanakan penulisan publikasi ilmiah
melalui penelitian, gagasn sendiri, artikel ilmiah popular, dan artikel jurnal
untuk mendukung peningkatan mutu pendidikan di Kabupaten/kota;
- Mendisiminasikan hasil Bimtek Publikasi
Ilmiah dan Karya Inovatif dalam rangka PAK untuk guru SD kepada koleganya di
Kabupaten/Kota terkait.
Tidak ada komentar :
Posting Komentar